Tempat:
Sate Padang Margonda yang kami maksud adalah sate padang yang berlokasi di Jl. Margonda sebelah toko Adidas depan internet dan game online The Patch Pondok Cina. Jika dari arah Jakarta, warung sate padang ini berada di sebelah kanan jalan.
Menu:
Sesuai dengan namanya, maka menu yang ada di sini adalah sate padang. Penyajian sate ini cukup cepat, jadi kita tidak perlu menunggu lama. Satu porsi lengkap dengan lontong. Dengan rasa lada yang kuat dan bumbu yang tepat menjadikan sate ini ramai dikunjungi. Ditambah porsinya yang cukup besar. Bagi yang tidak kuat makan banyak, di sini disediakan porsi yang lebih kecil atau disebutnya porsi setengah. Dapat juga memesan sate tanpa lontong. Satu porsinya ada sekitar 15 tusuk sate.
Harga:
Harga relatif terjangkau. Satu porsi penuh sate padang dihargai Rp 8.000 sedangkan untuk porsi setengah dihargai Rp 5.000
Blog ini menampilkan tempat-tempat makan di sepanjang Jl. Raya Margonda Depok yang cukup menarik untuk dikunjungi. Segmen blog ini adalah para mahasiswa, jadi tempat makan yang kami tampilkan merupakan tempat makan yang cocok bagi mahasiswa yang ingin menghabiskan waktu santai berkumpul dengan teman-teman.
Categories
- Ayam (2)
- Bakso (2)
- Bebek (1)
- Burger (2)
- Es (1)
- Indonesia (11)
- Martabak (1)
- Mie (3)
- Sate (1)
- Soto (1)
- Steak (1)
- Western (4)
Blog Archive
-
▼
2008
(17)
-
▼
November
(17)
- Bebek Rica-Rica 'Selera Massa'
- Burger and Grill
- Rumah Makan Ampera
- Rumah Makan Wong Solo
- Istana Martabak
- Soto Gebrak
- Mie Kocok Bandung Mang Uci
- Es Pocong dan Mendoan di Kedai Lorong
- Bakso Kota Cak Man
- Sate Padang
- Klenger Burger
- Waroeng Steak and Shake
- ZOE (Zone of Edutainment)
- Ayam Bakar Kristina
- Mie Aceh
- Mie Ayam Berkat
- Baso Iga Bakar
-
▼
November
(17)
16.21
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar